Buku 4 dan 5 PKB Guru Revisi 2016


Guru adalah sebuah profesi, sehingga disebut profesional. Guru profesional harus mempunyai 4 kompetensi, yaitu Pedagogik, profesional, Personal, dan Sosial. Agar keempat kompetensi tersebut dapat dimiliki guru, maka perlu adanya pelatihan guru secara berkesinambungan. Salah satunya melalui program Pengembangan Profesi berkelanjutan Guru (PKB). Untuk itu, Dirjen GTK telah  mengeluarkan Buku Pedoman program PKB (1-5). Buku yang paling penting harus dibaca oleh guru agar dapat menunjang karier dan kenaikan pangkat adalah buku 4 dan 5. Karena disana jelas telah diuraikan jenis PKB dan angka kredit serta alasan penolaknnya.

Dengan demikian, setiap guru wajib untuk membaca kedua buku tersebut. Bagi yang ingin membaca buku 4 dan 5 dapat mendowload di link berikut!


Semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment